ACEH BARAT – Babinsa Koramil 01/Sungaimas.Kodim 0105/Aceh Barat, Koptu Edi Purwoto melaksanakan kegiatan komunikasi sosial sekaligus meng sosialisasi kan tentang adanya penerimaan masuk TNI Bagi warga yang mempunyai anak yang sudah memenuhi syarat di wilayah desa binaannya kecamatan Sungaimas Kabupaten Aceh barat Sabtu,(01/02/2025).
Dalam kegiatan komsos tersebut, koptu Edi Purwoto berbicara langsung dan menanyakan kepada pemuda dan warga yang mempunyai anak yang sudah memenuhi syarat usia dan bercita cita untuk masuk TNI agar segera di sampaikan melalui banbisa dan juga bisa mendatangi Koramil terdekat yang ada di wilayah nya
Dalam kegiatan ini Koptu Edi Purwoto juga mengatakan dalam hal ini untuk pendaftaran khusus nya TNI AD ini tidak ada di pungut biaya apapun Karna dalam pelaksanaan nya nanti akan di seleksi sesuai kemampuan dari masing calon yang sudah mendaftar untuk itu bagi pemuda pemuda yang ada berkeinginan untuk masuk TNI agar mau membina kemampuan nya dengan di dampingi oleh Babinsa agar tau tahapan apa saja yang di seleksikan nanti nya