ACEH BARAT- Babinsa. Posramil 06/Bubon Kodim 0105 /Aceh Barat Serka Syamsul memberikan motivasi kepada para petani agar bersungguh-sungguh dalam berusaha, demi terwujudnya Indonesia yang maju dan sejahtera. Dengan penuh ketenangan dan kegigihan, para petani diharapkan dapat bekerja demi kebahagiaan keluarga mereka. Kamis (17/04).
Dengan penuh semangat, Babinsa memotivasi para petani untuk terus gigih dan bersungguh-sungguh dalam bekerja. Upaya ini tak hanya demi ketahanan pangan, tapi juga untuk mewujudkan Indonesia yang maju, sejahtera, dan membawa kebahagiaan bagi keluarga petani.”
Babinsa juga memberikan penekanan agar para petani agar selalu berkoordinasi dengan ketua kelompok tani agar tau kapan waktu nya jadwal yang tepat untuk turun ke sawah lagi.